Studi Literatur Riview Pengembangan Media Pembelajaran Menggunakan Articulate Story Line di Sekolah Menengah Kejuruan
##plugins.themes.academic_pro.article.main##
Abstract
Perkembangan teknologi yang makin berkembang begitu juga pada bidang pendidikan sebagai contoh perkembangan media pembelajaran yang semakin marak dan berbasis pada pemanfaatan teknologi digital yang sering dikenal dengan e-learning. Contoh yang paling menonjol adalah pembelajaran melalui media pembelajaran android dengan menggunakan handphone sesuai petunjuk yang jelas sehingga dapat mengoptimalkan proses belajar siswa. Media dalam proses belajar mengajar adalah alat yang dapat membantu proses pembelajaran berlangsung agar pelajaran lebih jelas dipahami dan tujuan pendidikan atau pengajaran dapat tercapai secara efektif dan efisien. Ketika seorang siswa menyelesaikan proses pembelajaran, mereka menerima sertifikat yang mencantumkan nama mereka, prestasi mereka, dan perubahan tingkat perilaku mereka. Media pembelajaran berfungsi sebagai sarana belajar yang paling penting bagi siswa untuk menyerap saran dan informasi yang diberikan oleh guru sehingga isi pembelajaran dapat diperluas dan diperbaiki oleh siswa. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dari temuan mayoritas peserta apakah media yang dimaksud layak dan efektif digunakan oleh siswa di Sekolah menengah kejuruan. Metode yang penulis gunakan disebut Systematic Literatur Riview (SLR), dan artikel-artikel yang akan dibahas diperoleh dari beberapa sumber, antara lain Google Scholar. Hasil penelitian ini diterima oleh media bahwa media dapat berfungsi secara efektif sesuai dengan tingkat validitas media dengan menggunakan alur cerita yang jelas serta metode penelitian yang banyak digunakan dalam penelitian pengembangan adalah R&D.
##plugins.themes.academic_pro.article.details##
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
References
[2] F. Putra and E. Ekohariadi, “Studi Literatur: Pengaruh Media Pembelajaran Berbasis Website Terhadap Hasil Pembelajaran Administrasi Sistem Jaringan,” J. IT-Edu J. Inf. Technol. Educ., vol. 5, no. 1, pp. 592–596, 2021.
[3] Arsyad;Azhar., Media Pembelajaran. Jakarta: PT Rajagrafindo Persada, 2013.
[4] J. M. Hamid, Mustofa Abi;Ramadhani, Rahmi;Juliana, Masrul;Safitri, Meilani;Jamaludin, Muhammad, Media Pembelajaran. Yayasan Kita Menulis, 2020.
[5] M. Hasan, Milawati;Darodjat;, T. K. Harahap, T. Tahrim, A. M. Anwari, and A. Rahmat, Media Pembelajaran. Tahta Media Group, 2021.
[6] A. Pane and M. Darwis Dasopang, “Belajar Dan Pembelajaran,” J. Kaji. Ilmu-ilmu Keislam., vol. 3, no. 2, pp. 333–352, 2017, doi: 10.24952/fitrah.v3i2.945.
[7] R. K. Maasrukhin Ahmad Rudi, “Proses Pembelajaran Inquiry Siswa MI untuk Meningkatkan Kemampuan Matematika,” J. Auladuna, vol. 1, no. 2, pp. 100–109, 2019, doi: 10.36835/au.v1i1.166.
[8] Sapriyah, “Media Pembelajaran Dalam Proses Belajar Mengajar,” Pros. Semin. Nas. Pendidik. FKIP, vol. 2, no. 1, pp. 470–477, 2019, doi: 10.35446/diklatreview.v3i1.349.
[9] Y. D. Zaki Ahmad, “Penggunaan Media Pembelajaran Untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa Pada Pelajaran Pkn Di Sma Swasta Darussa’adah Kec. Pangkalan Susu,” J. Ilmu Pendidik., vol. 7, no. 2, pp. 809–820, 2020.
[10] T. Tafonao, “Peranan Media Pembelajaran Dalam Meningkatkan Minat Belajar Mahasiswa,” J. Komun. Pendidik., vol. 2, no. 2, p. 103, 2018, doi: 10.32585/jkp.v2i2.113.
[11] R. A. Darman, Belajar dan Pembelajaran. 2018.
[12] Y. S. Utami and Wahyudi, “Pengembangan Media Interaktif Berbasis Articulate Storyline Pada Pembelajaran Tematik Peserta Didik Kelas V SD,” J. Ris. Pendidik. Dasar, vol. 4, no. 1, pp. 62–71, 2021.
[13] D. Setyaningsih, Sri, “Pengaruh Penggunaan Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Articulate Storyline Terhadap Motivasi Belajar dan Hasil Belajar Siswa Pada Materi Kerajaan Hindu Budha di Indonesia,” J. Pendidik. dan Ilmu Pengetah., vol. 20, no. 2, pp. 144–156, 2020, doi: 10.30651/didaktis.v20i2.4772.
[14] S. Fardila and M. Arief, “Pengembangan mobile learning berbasis articulate storyline 3 pada mata pelajaran kearsipan untuk meningkatkan self regulated learning dan hasil belajar siswa (studi pada kelas x OTKP di SMK Cendika Bangsa Kepanjen),” J. Ekon. Bisnis dan Pendidik., vol. 1, no. 4, pp. 344–356, 2021, doi: 10.17977/um066v1i42021p344-356.
[15] M. Syofian and N. Gazali, “Kajian Literatur: Dampak Covid-19 Terhadap Pendidikan Jasmani Literature Review: The Impact Of Covid-19 On Physical Education,” vol. 3, pp. 93–102, 2021.
[16] Hanafi, “Konsep Penelitian R&D Dalam Bidang Pendidikan,” J. Kaji. Keislam., vol. 4, no. 2, pp. 131–150, 2017.